Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2020

Press Release – PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru) Prodi Geografi 2020

Gambar
     BEMP Geografi UNJ telah melaksanakan kegiatan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru) secara daring yang Briefing PKKMBnya diselenggarakan pada Jumat, (11/09/2020) dan PKKMB pada Kamis, (17/09/2020) hingga Jumat (18/09/2020) melalui platform Zoom dan WhatsApp Group. Salah satu program kerja dari Departemen KPSDM ini merupakan agenda rutin tahunan yang diadakan dengan tujuan untuk memperkenalkan budaya kehidupan kampus kepada mahasiswa baru dan memberikan gambaran seperti apa peran penting dan hakikat menjadi seorang mahasiswa/i. Dengan mengikuti kegiatan ini pun akan lebih mengenali teman-teman baru dalam satu angkatan maupun mengenali kakak tingkatnya. Tema untuk PKKMB tahun ini yaitu “Geografi Intelektual Berwawasan Lingkungan Berkelanjutan”, dengan diikuti oleh 37 mahasiswa/i baru Prodi Geografi 2020 dan turut diramaikan oleh senior serta dosen Geografi.      Jumat, (11/09/2020) Kegiatan dimulai dengan agitasi mahasiswa/i baru di Whatsapp Group menuju Zoom Acara dibu

Press Release – PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru) Prodi Pendidikan Geografi 2020

Gambar
       BEMP Geografi UNJ telah melaksanakan kegiatan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru) secara daring yang Briefing PKKMBnya diselenggarakan pada Jumat, (11/09/2020) dan PKKMB pada Kamis, (17/09/2020) hingga Jumat (18/09/2020) melalui platform Zoom, Google Classroom, dan WhatsApp Group. Salah satu program kerja dari Departemen KPSDM ini merupakan agenda rutinan yang diadakan dengan tujuan untuk memperkenalkan budaya kehidupan kampus kepada mahasiswa baru dan memberikan gambaran seperti apa peran penting dan hakikat menjadi seorang mahasiswa/i. Dengan mengikuti kegiatan ini pun akan lebih mengenali teman-teman baru dalam satu angkatan maupun mengenali kakak tingkatnya. Tema yang digarap untuk PKKMB tahun ini yaitu “Geografi Intelektual Berwawasan Lingkungan Berkelanjutan”, dengan diikuti oleh 84 mahasiswa/i baru Prodi Pendidikan Geografi 2020 dan turut diramaikan oleh senior serta dosen Pendidikan Geografi.       Jumat, (11/09/2020) Kegiatan dimulai dengan agitasi mahasi